Sahih al-Bukhori:207
Dari Anas ibn Malik, dia berkata:
Nabi saw berwudhu setiap kali akan solat.
Pesan :
Rasulullah saw gemar berwudhu setiap sebelum solat. Sebuah riwayat lain dalam kitab Bukhari menjelaskan bahwa para sahabat tidak selalu berwudhu sebelum setiap solat, mereka memperbaharui wudhunya jika mereka berhadas dan hendak solat saja. Karena itu anda tidak diwajibkan untuk bewudhu setiap sebelum solat fardu, namun jika anda ingin memperbaharui wudhu walau belum batal maka hal itu diperbolehkan.
via Satu Hari Satu Hadis Download aplikasi Satu Hari Satu Hadis di sini : http://bit.ly/satuharisatuhadis
عَنْ أَنَسِ بْنِ مَالِكٍ قَالَ:
كَانَ النَّبِيُّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَتَوَضَّأُ عِنْدَ كُلِّ صَلاَةٍ.
Pesan :
Rasulullah saw gemar berwudhu setiap sebelum solat. Sebuah riwayat lain dalam kitab Bukhari menjelaskan bahwa para sahabat tidak selalu berwudhu sebelum setiap solat, mereka memperbaharui wudhunya jika mereka berhadas dan hendak solat saja. Karena itu anda tidak diwajibkan untuk bewudhu setiap sebelum solat fardu, namun jika anda ingin memperbaharui wudhu walau belum batal maka hal itu diperbolehkan.
via Satu Hari Satu Hadis Download aplikasi Satu Hari Satu Hadis di sini : http://bit.ly/satuharisatuhadis
No comments:
Post a Comment